Sudah banyak yang mengetahui jika link dofollow akan sangat membantu untuk menaikan pagerank blog, jika kita mempunyai banyak backlink dofollow di blog atau website lain maka pagerank blog kita akan meningkat, karena dari itu banyak blogger yang melakukan tukar link dengan tujuan untuk meningkatkan pagerank, dan karena terlalu sering melakukan tukar link secara tidak disadari link dofollow pada blog menjadi banyak dan itu malah merugikan bagi pemilik blog apalagi jika prmilik blog sangat ingin meningkatkan pagerank. Nah jika blog bukan merupakan blog dofollow sebaiknya mengurangi jumlah link dofollow agar pagerank bisa meningkat. karena blog yang terlalu banyak link dofollow akan susah naik pageranknya, om google juga tidak suka blog yang terlalu banyak link dofollownya. Lalu bagaimana caranya untuk mengurangi jumlah link dofollow ? yaitu dengan menggunakan "rel=nofollow" pada link, contohnya link http://xxx.bloxx.com merupakan link dofollow, untuk merubahnya menjadi nofollow seperti ini <a href="http://xxx.bloxx.com/"rel=nofollow">http://xxx.bloxx.com</a> .
Home »
blogging
,
Tips Blogging
,
Tips Dan Trick
» Kerugian Terlalu Banyak Link Dofollow Pada Blog Nofollow
Kerugian Terlalu Banyak Link Dofollow Pada Blog Nofollow
Gooling | 3:24 AM | 2comments
Related posts:
If you enjoyed this article just click here, or subscribe to receive more great content just like it.